"

2.1. Pre-Reading

collection of words related to veganism such as: fruit, healthy, agriculture, ethical
Vegan by EpicTop10.com, 2019, CC BY 2.0

I. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini.

  1. Perhatikan ilustrasi di atas. Ini adalah kata atau konsep yang sering muncul dalam topik bacaan ini. Kira-kira artikel ini tentang apa?
  2. Berikut adalah jenis-jenis vegetarian. Berilah tanda centang pada pilihan makanan yang bisa dikonsumsi oleh jenis-jenis vegetarian ini!
  3. Apakah Anda atau orang terdekat Anda mempraktekkan hal di atas? Mengapa (tidak)?
  4. Menurut Anda, apa perbedaan antara vegetarian dan vegan?
  5. Faktor apa saja yang membuat seseorang memutuskan untuk menjadi seorang vegetarian?
  6. Apakah popularitas menjadi vegetarian meningkat? Mengapa? Tolong jelaskan!

II. Membuat prediksi

Anda akan membaca artikel tentang vegetarian. Kira-kira topik apa yang akan muncul di dalam artikel itu? Tulislah dalam tabel di bawah ini!

No. Topik
a.
b.
c.
d.
e.
f.

License

Icon for the Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License

Advanced Indonesian Copyright © by Agustini; Juliana Wijaya; and Rajiv Ranjan is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License, except where otherwise noted.